Blog ni Bayo Parkusip

padang lawas tano hangoluan

Ungut-ungut sipaingot

Sabtu, 01 Agustus 2009

Malapat lapat baya ria-ria
Naompas tu batang koje
Ulang lalat dongan manjalaki dunia
Pikirkon do sibuk ingkon namate

Layang layang terbang melayang
Ditoru nai alak namanyabi
Muda masuk dongan waktu sumbayang
Tinggalkon majolo karejo mi

Panyabungan tu Kotanopan
Antara nai Purba Lamo
Duniaon porlu iparsitiopan Baca lebih lanjut

1 Agustus 2009 Posted by | Adat Mandailing Tap-Sel, Kampung halaman | | 2 Komentar

Siapakah Kita Hingga Pantas Mengklaim Diri Sempurna?

Sabtu, 01 Agustus 2009

Konon, salah satu profesi paling bergengsi adalah sebagai konsultan. Baik konsultan management, motivator, trainer dan beragam jenis konsultan lainnya. Diluar soal penghasilan, profesi sebagai konsultan itu sekeren namanya;’tempat berkonsultasi’. Lazimnya, kita berkonsultasi kepada orang yang dianggap memiliki ’kelebihan’ dari kita. Sebab, tidaklah mungkin mengkonsultasi sesuatu kepada orang yang tidak memiliki kelebihan itu. Karena posisinya yang tinggi itu, kemudian kita sering salah kaprah. Kita menganggap bahwa konsultan adalah orang yang serba tahu dan serba benar. Sehingga, Baca lebih lanjut

1 Agustus 2009 Posted by | Motivasi | | Tinggalkan komentar

Pemandangannya Yang Buram, Atau Kacamatanya Yang Harus Diganti?

Sabtu, 01 Agustus 2009

Kacamata. Sebuah frase yang memiliki makna denotatif dan konotatif. Dia bisa berarti sebuah alat untuk membantu memperbaiki daya penglihatan, namun bisa bermakna ’cara kita memandang sesuatu’. Dengan kacamata yang salah, situasi apapun yang kita hadapi; akan dipersepsikan secara negatif. Namun, dengan kacamata yang baik kita selalu mampu menemukan sisi positif dari setiap peristiwa yang kita alami. Bahkan sekalipun peristiwa itu kurang menyenangkan. Benarkah demikian? Benar. Karena kita percaya bahwa Baca lebih lanjut

1 Agustus 2009 Posted by | Motivasi | , | Tinggalkan komentar

Pendirian lembaga kursus

Kamis, 23 Juli 2009

Menghadapi krisis global saat ini, Putri – seorang ibu rumah tangga yang cerdas, merasa perlu untuk berbuat sesuatu guna mendukung suaminya dalam mencari tambahan nafkah untuk keluarganya. Dia berharap dengan adanya tambahan income tersebut, dia bisa mewujudkan cita-citanya untuk memasukkan dua gadis kecilnya ke sekolah bermutu guna mencapai masa depannya nanti. Selama ini dia sudah mencari berbagai peluang melalui internet, mengenai bentuk usaha apa yang paling dan cukup tahan menghadapi krisis global ini. Baca lebih lanjut

23 Juli 2009 Posted by | Bentuk Badan Usaha | , | Tinggalkan komentar

Proses teknis pendirian PT

Rabu, 22 Juli 2009

1.Pemesanan nama ps. 9 (2) (+ 3 hari)
-kuasa pengurusan hanya bisa kepada Notaris
-dalam jangka waktu maksimal 60 hari, harus diajukan
pengesahannya ke Departemen Kehakiman atau nama menjadi
expired
2. Pembuatan akta Notaris (ps. 7 (1))
3. Pengurusan ijin domisili & Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)
Perseroan sekaligus pembayaran Penerimaan Negara Bukan
Pajak (PNBP) & Berita Negara Republik Indonesia (BNRI) (jangka
waktu + 2 minggu) Baca lebih lanjut

22 Juli 2009 Posted by | Bentuk Badan Usaha | Tinggalkan komentar

Prosedur pendirian CV

Rabu, 22 Juli 2009

CV atau Comanditaire Venootschap adalah bentuk usaha yang merupakan salah satu alternatif yang dapat dipilih oleh para pengusaha yang ingin melakukan kegiatan usaha dengan modal yang terbatas. Karena, berbeda dengan PT yang mensyaratkan minimal modal dasar sebesar Rp. 50jt dan harus di setor ke kas Perseroan minimal 25%nya, untuk CV tidak ditentukan jumlah modal minimal. Baca lebih lanjut

22 Juli 2009 Posted by | Bentuk Badan Usaha | Tinggalkan komentar

Prosedur pendirian PT

Rabu, 22 Juli 2009

Dalam melangsungkan suatu bisnis, para pengusaha membutuhkan suatu wadah untuk dapat bertindak melakukan perbuatan hukum dan bertansaksi. Pemilihan jenis badan usaha ataupun badan hukum yang akan dijadikan sebagai sarana usaha tergantung pada keperluan para pendirinya. Sarana usaha yang paling populer digunakan adalah Perseroan terbatas (PT), karena memiliki sifat, ciri khas dan Baca lebih lanjut

22 Juli 2009 Posted by | Bentuk Badan Usaha | Tinggalkan komentar

Malu mengeluh

Rabu, 22 Juli 2009

Pernahkah anda mendengar seseorang mengatakan bahwa manusia itu adalah mahluk yang suka berkeluh kesah? Saya mendengar itu sudah sangat lama. Mungkin ketika saya masih kecil. Dan sekarang setelah memasuki usia dewasa, saya mendapati bahwa hal itu benar adanya. Kenyataannya, sangat mudah bagi kita untuk mengeluhkan tentang ini dan itu. Kita bisa mengeluh tentang penghasilan. Kita bisa mengeluh tentang pekerjaan. Tentang kesehatan. Tentang atap rumah yang bocor. Tentang jerawat yang membandel. Baca lebih lanjut

22 Juli 2009 Posted by | Motivasi | 1 Komentar

Semua terjadi karena suatu alasan

Jum’at, 17 Juli 2009

Do’a dan permintaan kita kepada Allah  SWT kadang dikabulkan dan terkadang tidak dikabulkan, kalau tidak dikabulkan tentunya karena suatu alasan tertentu yang mana pikiran dan nalar kita belum mampu menjangkau alasan dibalik penolakan tersebut.

Coba kita simak cerita berikut ini:

Semua dimulai dari impianku. Aku ingin menjadi astronot. Aku ingin terbang ke luar angkasa.
Tetapi aku tidak memiliki sesuatu yang tepat.
Baca lebih lanjut

17 Juli 2009 Posted by | Motivasi | | 1 Komentar

Apa Yang Kita Sombongkan?

Selasa, 7 Juli 2009

Seorang pria yang bertamu ke rumah Sang Guru tertegun keheranan. Dia melihat Sang Guru sedang sibuk bekerja; ia mengangkuti air dengan ember dan menyikat lantai rumahnya keras-keras. Keringatnya bercucuran deras. Menyaksikan keganjilan ini orang itu bertanya, “Apa yang sedang Anda lakukan?”

Sang Guru menjawab, “Tadi saya kedatangan serombongan tamu yang meminta nasihat. Saya memberikan banyak nasihat yang bermanfaat bagi mereka.

Mereka pun tampak puas sekali. Namun, setelah mereka pulang tiba-tiba saya merasa menjadi orang yang hebat. Baca lebih lanjut

7 Juli 2009 Posted by | Motivasi | | Tinggalkan komentar